Reff. 6294
Case : Oyster app.34mm with Brevet Crown
Dial : Black Honeycomb with Arrowhead Markers
Hands : Alpha / sword hands
Dalam dunia perjamtanganan vintage/kuno, dikenal tingkatan dial/ piringan jam, terutama jika kita berbicara tentang VINTAGE
ROLEX
secara umumnya kira-kira inilah tingkatannya mulai dari yang paling diapresiasi :
1. Tropical Dial
2. Double Names/ Presentation Dial (tertentu saja)
3. Guilloche/ Honeycomb Dial
4. ETC
Black honeycomb dial adalah salah satu jenis Dial Rolex yang sangat sulit ditemukan, apalagi dalam kondisi mulus dikarenakan warna hitam yang menyerap panas lebih dari jenis warna biasa, menyebabkan terkadang dial menjadi butut dan buluk, boleh saja ianya butut namun berubah secara keseluruhan menjadi coklat, yg menjadikannya sebagai Tropical Dial...harganya bisa naik berkali-kali lipat
Nah kalau sebaliknya bututnya gak keruan ??? jadi PR lagi untuk mencari dial pengganti...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar